Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Harga Emas Turun Usai AS-Rusia Akan Bertemu 4 Mata

Antara , Jurnalis-Sabtu, 19 Februari 2022 |06:19 WIB
Harga Emas Turun Usai AS-Rusia Akan Bertemu 4 Mata
Harga emas turun usai akan AS-Rusia bertemu. (Foto: Reuters)
A
A
A

Kemudian, kekhawatiran yang berkepanjangan atas konflik Rusia-Ukraina membuat harga emas tetap di jalur kenaikan mingguan ketiga berturut-turut.

Sedangkan emas melonjak 3,1 persen untuk minggu ini.

"Perkembangan terbaru seputar situasi Rusia-Ukraina adalah positif dan itu berimbas pada sedikit kemunduran emas," kata ahli strategi pasar senior RJO Futures Bob Haberkorn.

Terjadinya penurunan itu bisa karena ketegangan yang berkepanjangan.

Menteri Luar Negeri AS Antony Blinken pun setuju untuk bertemu dengan Menteri Luar Negeri Rusia Sergei Lavrov minggu depan.

Itu sebagai upaya untuk menenangkan kegelisahan investor dan memperlambat permintaan tempat berlindung yang aman.

Tapi, kantor berita Rusia melaporkan tentang ledakan di kota Donetsk, Ukraina timur.

 BACA JUGA:Harga Emas Antam Hari Ini Naik Rp7.000, Termurah Rp526.500

Sebagai informasi, Presiden AS Joe Biden memberikan pembaruan tentang situasi Rusia-Ukraina pada Jumat (18/2/2022).

Halaman:
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement