Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Bank Victoria (BVIC) Siap Bayar Utang Rp300 Miliar

Anggie Ariesta , Jurnalis-Selasa, 21 Juni 2022 |07:20 WIB
Bank Victoria (BVIC) Siap Bayar Utang Rp300 Miliar
Bank Victoria siap bayar utang. (Foto: Freepik)
A
A
A

JAKARTA - PT Bank Victoria International Tbk (BVIC) menyampaikan kesiapan untuk melakukan pembayaran pokok efek bersifat utang yang jatuh tempo pada 11 Juli 2022.

Dalam keterbukaan informasi BEI, Senin (20/6/2022), Wakil Direktur Utama BVIC Rusli mengatakan bahwa Perseroan telah menyiapkan dana untuk pembayaran pokok Obligasi berkelanjutan I tahun 2017 sebesar Rp300 miliar.

 BACA JUGA:Direktur Utama Bank Victoria (BVIC) Mengundurkan Diri, Kenapa?

"Dana yang disediakan adalah sebesar Rp300.000.000.000 sesuai dengan jumlah pokok efek bersifat utang yang akan jatuh tempo dan bunga Obligasi sebesar Rp7.725.000.000," jelas Rusli.

Lebih lanjut Rusli menjelaskan, Dana saat ini ditempatkan pada term Deposit Bank Indonesia dan surat Utang negara.

Halaman:
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement