Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Bos Pertamina Ungkap Potensi RI Jadi Hub Bahan Bakar Ramah Lingkungan

Suparjo Ramalan , Jurnalis-Senin, 02 Oktober 2023 |19:36 WIB
Bos Pertamina Ungkap Potensi RI Jadi Hub Bahan Bakar Ramah Lingkungan
Dirut Pertamina Ungkap Potensi RI Jadi Hub Bahan Bakar Ramah Lingkungan. (Foto: Okezone.com/Pertamina)
A
A
A

Dari aktivitas produksi dan supply bioenergi atau biofuel, Pertamina menargetkan adanya penurunan karbon emisi (Co2) mencapai 35 juta ton pada 2024. Hingga tahun lalu, perseroan mampu menekan emisi karbon hingga di angka 28 juta ton.

"Di 2022 ini bisa menurunkan 28 juta ton Co2 di 2024, nanti kita bisa menargetkan 35 juta ton Co2 yang bisa kita kurangi dari program ini (biofuel)," ucapnya.

Menurut Nicke, Indonesia perlu mengikuti jejak Brazil dan India yang menjadikan Biofuel sebagai salah satu sumber energi menuju energi baru dan terbarukan (EBT). Dia pun memastikan program Biofuel menjadi konsentrasi utama Pertamina saat ini.

(Feby Novalius)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement