William meyakini masuknya aliran dana asing ini disebut menjadi salah satu faktor pendukung potensi penguatan indeks.
"Memperhatikan faktor-faktor di atas, kami memproyeksikan hari ini IHSG berpotensi bergerak menguat dalam range 7.844 – 8.017," jelasnya.
(Feby Novalius)