Sedangkan, deflasi tertinggi pada Sorong sebesar minus 1,04% dan terendah Meulaboh, Sukabumi dan Timika yang nlainya minus 0,03%
"Deflasi ini karena terjadi penurunan harga pada ikan kembung angkutan udara, kangkung dan sawi hijau," tandasnya
(Feby Novalius)