Berikut adalah 10 saham yang paling banyak diborong asing di pasar reguler (18/4):
1. PT Telkom Indonesia Tbk (TLKM), senilai Rp304,5 miliar. TLKM tumbuh 0,64% di Rp4.710.
2. PT Bank Rakyat Indonesia Tbk (BBRI), sebesar Rp119,7 miliar. BBRI menguat 0,22% di Rp4.550.
3. PT Astra International Tbk (ASII), sejumlah Rp80,7 miliar. ASII melejit 1,82% di Rp7.000.
4. PT Vale Indonesia Tbk (INCO), sebanyak Rp47,4 miliar. INCO melesat 4,08% di Rp8.300.
5. PT Sumber Alfaria Trijaya Tbk (AMRT), mencapai Rp17,4 miliar. AMRT tertekan -0,87% di Rp1.705.
BACA JUGA:Dear Investor! Intip Aksi Emiten Besar-besaran Hari Ini Jelang Libur Panjang
Sedangkan inilah 5 emiten teratas yang paling banyak dilego asing di pasar reguler:
1. PT Bank Central Asia Tbk (BBCA), senilai Rp92,4 miliar. BBCA stagnan 0,00% di Rp7.700.
2. PT Bank Mandiri Tbk (BMRI), sebesar Rp89,2 miliar. BMRI turun -0,65% di Rp7.625.
3. PT Tower Bersama Infrastructure Tbk (TBIG), sebanyak Rp52,1 miliar. TBIG tak bergerak 0,00% di Rp3.090.
4. PT Indo Tambangraya Megah Tbk (ITMG), sejumlah Rp20,3 miliar. ITMG melemah -2,12% di Rp27.700.
5. PT United Tractors Tbk (UNTR), mencapai Rp19,0 miliar. UNTR tumbuh 0,67% di Rp30.000.
(Zuhirna Wulan Dilla)