Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

IHSG Menguat 2,23% dalam Sepekan, Transaksi Harian Naik 45,5%

Shelma Rachmahyanti , Jurnalis-Sabtu, 04 Juni 2022 |08:22 WIB
IHSG Menguat 2,23% dalam Sepekan, Transaksi Harian Naik 45,5%
IHSG selama sepekan mengalami penguatan (Foto: Shutterstock)
A
A
A

Rata-rata frekuensi harian Bursa mengalami kenaikan 10,45% menjadi 1.549.235 transaksi dari 1.402.599 transaksi pada penutupan pekan yang lalu.

Kapitalisasi pasar Bursa selama sepekan turut mengalami kenaikan sebesar 1,61% sebesar Rp9.406,900 triliun dari Rp9.258,095 triliun pada penutupan pekan yang lalu.

(Kurniasih Miftakhul Jannah)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement