Selain itu, kata Sri Mulyani, terdapat pula realisasi bantuan tambahan perlinsos sebesar Rp23,1 triliun.
"Tambahan bantuan ini diberikan karena guncangan terjadi pada tahun 2022, terutama pada saat kami terpaksa menaikkan harga BBM," jelasnya.
Baca selengkapnya: Deretan Bansos Rp394 Triliun Cair hingga Desember 2022, dari BLT BBM hingga BSU
(Zuhirna Wulan Dilla)