Karena itu, rencananya akan ada usulan PMN tambahan untuk WIKA pada 2025 sebesar Rp 4 triliun.
“WIKA ada pengurangan dari usulan awal Rp 10 triliun, tapi menurut kami Rp 6 triliun cukup memadai. Nanti mungkin 2025 akan kita akan tambahkan lagi yang Rp 4 triliunnya lagi,” ucap Tiko.