Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Purbaya Ganti Semua Pejabat Bea Cukai, Sebagian Dirumahkan

Dani Jumadil Akhir , Jurnalis-Rabu, 28 Januari 2026 |05:03 WIB
Purbaya Ganti Semua Pejabat Bea Cukai, Sebagian Dirumahkan
Purbaya Ganti Semua Pejabat Bea Cukai, Sebagian Dirumahkan (Foto: Okezone)
A
A
A

Purbaya mengatakan pengganti pejabat Bea Cukai dipastikan dari internal Kementerian, alih-alih mencari kandidat lain di luar DJBC. "Ada yang lebih muda naik, ada yang saya tukar. Tapi yang jelas nanti beberapa pejabat itu saya rumahkan aja," katanya.

Meski demikian, Purbaya tak menafikan kinerja DJBC yang cukup baik. Beberapa penugasan yang diberikan dapat diselesaikan.

"Bea Cukai ini orangnya pintar-pintar kalau dipaksa ya saya selalu buat AI program untuk deteksi under invoicing itu dua minggu selesai. Jadi ada harapan, tapi perlu shock therapy supaya mereka kerja lebih keras," kata dia.

Baca selengkapnya: Purbaya: Besok Saya Ganti Semua Pejabat Bea Cukai!


 

(Dani Jumadil Akhir)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement