Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Intip Pergerakan Saham Konglomerat Usai Pengumuman MSCI, Ada yang Anjlok 14%

Dani Jumadil Akhir , Jurnalis-Rabu, 28 Januari 2026 |11:33 WIB
Intip Pergerakan Saham Konglomerat Usai Pengumuman MSCI, Ada yang Anjlok 14%
Intip Pergerakan Saham Konglomerat Usai Pengumuman MSCI, Ada yang Anjlok 14% (Foto: Okezone)
A
A
A

Sementara itu saham PT Pantai Indah Kapuk Dua Tbk (PANI), emiten properti yang berafiliasi dengan kelompok Salim dan Agung Sedayu, turun 14,89%%.

Dari grup Prajogo Pangestu, saham PT Barito Pacific Tbk (BRPT) melemah 14,81%, PT Petrindo Jaya Kreasi Tbk (CUAN) turun 10,96%, PT Petrosea Tbk (PTRO) merosot 14,87%, serta PT Barito Renewables Energy Tbk (BREN) terkoreksi 11,84%.

Tercatat hanya ada segelintir saham emiten konglomerat yang terkoreksi cukup tipis. Di antaranya saham PT Bayan Resources Tbk (BYAN) milik Low Tuck Kwong turut terkoreksi 0,60%, serta saham milik Boy Thohir PT Alamtri Resources Indonesia Tbk (ADRO) dan PT Adaro Andalan Indonesia Tbk (AADI) yang masing-masing terkoreksi 2,62% dan 2,52%.

Selain itu, saham PT Merdeka Gold Resources Tbk (EMAS) juga mulai menguat setelah sebelumnya turun ke Rp6.600

(Dani Jumadil Akhir)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement