Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

BCA Kantongi Laba Bersih Rp29 Triliun di Kuartal III-2022, Naik 24,8%

Anggie Ariesta , Jurnalis-Kamis, 20 Oktober 2022 |16:46 WIB
BCA Kantongi Laba Bersih Rp29 Triliun di Kuartal III-2022, Naik 24,8%
BCA kantongi laba Rp29 triliun (Foto: Okezone)
A
A
A

Selain itu, gelaran BCA UMKM Fest 2022 untuk mendukung perkembangan UMKM,serta BCA Wealth Summit 2022 untuk memberikan literasi dan solusi wealth management bagi masyarakat.

"Kami bersyukur BCA UMKM Fest mampu menjangkau lebih dari 1.200 UMKM, dan BCA WealthSummit mencatat lebih dari 1 juta pengunjung," ujar Jahja.

Pertumbuhan kredit BCA diikuti oleh perbaikan kualitas pinjaman, sejalan dengan portofolio kredit yang direstrukturisasi berangsur kembali ke pembayaran normal. Rasio loan at risk (LAR) turun ke 11,7% di sembilan bulan pertama tahun 2022, dibandingkan 17,1% di tahun sebelumnya. Rasio kredit bermasalah (NPL) terjaga sebesar 2,2%, sementara rasio pencadangan NPL dan LAR berada pada level yang solid, masing-masing sebesar 247,9% dan 49,9%.

(Kurniasih Miftakhul Jannah)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement